Susunan Acara Silatnas Alumni IKIP-UNM


SILATNAS. Belasan ribu alumni dipastikan mengikuti acara jalan sehat dalam rangka Silaturrahim Nasional (Silatnas) Alumni IKIP Ujungpandang – UNM, Sabtu, 11 Maret 2017. Selain jalan sehat, juga ada beberapa acara lain yang diagendakan.





--------
Jumat, 10 Maret 2017


Susunan Acara Silatnas Alumni IKIP-UNM


MAKASSAR, (PEDOMAN KARYA). Belasan ribu alumni dipastikan mengikuti acara jalan sehat dalam rangka Silaturrahim Nasional (Silatnas) Alumni IKIP Ujungpandang – UNM, Sabtu, 11 Maret 2017. Selain jalan sehat, juga ada beberapa acara lain yang diagendakan.
Ketua Panitia Prof Hasnawi Haris kepada "Pedoman Karya", mengatakan semua agenda kegiatan Silatnas Alumni IKIP-UNM, dilaksanakan di Pelataran Lantai I Menara Pinisi Kampus UNM. 
Berikut susunan acara Silatnas Alumni IKIP Ujungpandang – UNM, Sabtu, 11 Maret 2017:
...
06.00 - 07.00 : Persiapan “Gerak Jalan Sehat Melangkah Bersama” di Sekitar Menara Pinisi Kampus UNM, Jl AP Pettarani, Makassar
07.00 - 08.00 : Pelepasan Gerak Jalan Sehat Melangkah Bersama
08.00 - 08.45 : Finish Gerak Jalan Sehat dan Ramah Tamah, di Menara Pinisi Kampus UNM, Jl AP Pettarani, Makassar
08.45 - 09.00 : Persiapan & Pembukaan Silatnas Alumni, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi
09.00 - 09.30 : Bincang-bincang tentang Pendidikan oleh Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel, Irman Yasin Limpo, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi
09.30 - 10.00 : Selingan Hiburan Artis Ibukota, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi
10.00 - 10.45 : Inspiring Success Story Alumni, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi
10.45 - 11.10 : Orasi Prospek Ekonomi Kerakyatan di Indonesia oleh Ketua Umum Dewan Koperasi Indonesia (Dekopin) HAM Nurdin Halid, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi
11.10 - 11.20 : Penyerahan Award kepada Alumni, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi
11.20 - 12.30 : Testimoni Alumni, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi
12.30 - 13.30 : Ishoma
13.30 - 14.00 : Penarikan Hadiah Utama, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi

14.00 - 15.00 : Hiburan dan Penutup, di Pelataran Lantai Satu Menara Pinisi

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama