BERIKAN BANTUAN. Ketua Baznas Kabupaten Bulukumba, Yusuf Shandy (paling kiri) menyerahkan bantuan kepada Pak Djide, di Lingkungan Babana, Kelurahan Dannuang, Kecamatan Ujungloe, Kabupaten Bulukumba, Jumat, 26 Oktober 2018. (ist)
-------
PEDOMAN KARYA
Sabtu, 27 Oktober 2018
Pak
Djide dan Rumah Reotnya di Dannuang Bulukumba

Selain sudah reot, rumah
itu juga berada di pinggiran rawa-rawa, sehingga rawan mengalami kerusakan yang
lebih parah, yakni rubuh ke kanan. Rumah reot itu juga dibangun di atas tanah
milik orang lain, bukan milik Pak Djide.
Pak Djide sehari-hari
bekerja sebagai buruh tani rumput laut dan ia biasanya bekerja sampai malam.
Menurut tetangganya, Pak Djide kadang-kadang pulang ke rumah sekitar pukul
22.00 Wita setelah menuntaskan pekerjaannya.

“Harapan kami, ke
depan, semoga beliau dapat tinggal di rumab yang lebih layak. Aamiinn...,” kata
Yusuf Shandy. (asnawin)