Setiap Jiwa akan Mengetahui

 


MENGEPEL. Seorang bocah tengah membersihkan dan mengepel lantai masjid untuk persiapan pelaksanaan shalat Jumat, pada salah satu masjid di Kabupaten Gowa, Jumat pagi, 11 Desember 2020. (Foto: Asnawin Aminuddin)


-------

PEDOMAN KARYA

Jumat, 11 Desember 2020


PUISI



Setiap Jiwa akan Mengetahui



Apabila langit terbelah

Apabila bintang-bintang jatuh berserakan

Apabila lautan dijadikan meluap

Apabila kuburan-kuburan dibongkar


Setiap jiwa akan mengetahui

Apa yang telah dikerjakannya

Apa yang telah dilalaikannya


Oleh: Asnawin

-- Dikutip dari Al-Qur'an, Surah ke-82 / Al-Infitar, ayat 1-5.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama